Salah satu cara yang tidak bisa dilepaskan dari memasarkan usaha adalah adalah dengan cara online marketing. Online marketing juga memiliki peran penting dalam memasarkan segala peluang bisnis di online. Melalui online marketing orang-orang dapat melihat jasa yang kita miliki di dunia online. Online Marketing saat ini mulai berkembang di Indonesia, khususnya di Bali.
Online Marketing di Bali dapat berupa pemanfaatan website travel sebagai sarana promosi online usaha travel anda. Dengan adanya website, penyampaian jasa yang anda tawarkan akan lebih dinamis dan tentunya lebih memiliki daya tarik tersendiri untuk calon konsumen. Selain itu, pembuatan video promosi usaha di bali juga dapat menjadi salah satu opsi yang tidak kalah menarik karena sangat jarang kita jumpai. Setelah itu, upload video anda ke fanpage atau media penyedia video seperti Youtube dan calon konsumen anda akan melihat anda sebagai perusahaan yang professional.